- Saturday
- 23 November 2024
Di Lombok ada tiga Gili yang terkenal sebagai tujuan wisata di sebelah barat laut Lombok yaitu Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno. Gili artinya pulau kecil. Gili yang paling dikenal wisatawan adalah Gili Trawangan sebagai tujuan wisata tropis nan eksotis. Wisata Tropis Nan Eksotis di Gili Trawangan Ada beberapa alternatif cara untuk...
Pantai Kuta Lombok memang tidak setenar pantai Kuta di Bali, namun keindahan pantainya tidak perlu diragukan lagi. Pantai dengan pasir berwarna putih yang sangat lembut dengan air laut yang jernih hingga bisa melihat pemandangan bawah lautnya. Pantai Kuta merupakan pantai wisata yang sangat populer di Lombok selain pantai Senggigi dan...
Kabupaten Pacitan yang dikenal dengan sebutan Kota 1001 Goa ternyata memiliki hamparan pantai karst yang luar biasa mempesona, salah satunya adalah Pantai Klayar Pacitan. Pantai ini merupakan salah satu hamparan pantai karst di pantai selatan yang dikenal dengan ombak yang besar namun mempunyai warna laut yang biru. Pantai Karst Klayar Pacitan...
Batu Bolong adalah nama salah satu pura Hindu yang populer di pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Lokasi Pura Batu Bolong berada pada salah satu situs geologi pantai Batu Klayar, yaitu sebuah pantai di selatan pantai Senggigi dengan teluk yang terbentuk dari batuan lava andesit-basalan hasil warisan situs geologi kawasan...
Menikmati keindahan saat terjadi sunset bisa dilakukan dengan mengunjungi Pantai Teluk Awur pada sore hari. Pantai Teluk Awur berada sekitar 4 kilometer dari pusat Kota Jepara, tepatnya di Desa Teluk Awur, Tahunan, kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Sunset di Pantai Teluk Awur Wisata Pantai Teluk Awur memang paling ramai dikunjungi wisatawan pada...
Taman Nasional Wakatobi (TNW) merupakan salah satu taman laut terluas serta cagar biosfer yang ada di Indonesia. Wakatobi merupakan singkatan untuk empat pulau utama yang ada di kepulauan tersebut yaitu Wangi-Wangi, Kaledupa, Tomia, dan Binongko. Wisata Taman Nasional Wakatobi Secara administratif Kepulauan Wakatobi termasuk dalam wilayah Kabupaten Wakatobi Propinsi Sulawesi Tenggara yang ...
Barangkali orang hanya mengetahui bahwa Raja Ampat itu merupakan nama salah satu obyek wisata bahari yang sangat menarik di Indonesia. Padahal Raja Ampat tersebut merupakan nama salah satu kabupaten di provinsi Papua Barat, Indonesia dengan ibukota Waisai yang berada di Pulau Waigeo. Wilayah kabupaten Raja Ampat yang merupakan pemekaran daerah pada tahun 2003 berupa wilayah...
Wisata Alam Taman Nasional Taka Bonerate - Kepulauan Selayar terletak di selatan Sulawesi masuk dalam wilayah Provinsi Sulawesi Selatan. Taman nasional yang termasuk cagar biosfer di Indonesia ini merupakan kawasan laut dengan pulau-pulau kecil, dengan sejumlah terumbu karang dan atol yang sangat indah. Selain itu, terdapat hutan mangrove yang berfungsi sebagai penghalang terhadap gelombang laut yang...
Dahulu pantai Boom Banyuwangi lebih dikenal sebagai pelabuhan dan lintas perdagangan niaga antar pulau. Namun perkembangan waktu yang terus bergulir dimana pelabuhan baru telah menggantikan Boom. Sebagai gambaran kondisi sekarang, silahkan tonton video berikut: Sekilas Pantai Boom Banyuwangi Pantai Boom Banyuwangi telah mengubah diri menjadi tujuan wisata keluarga yang menarik...
Loading posts...
All posts loaded
No more posts