Video Wisata Goa Gong Pacitan Jawa Timur

Wisata Goa Gong berada di desa Bomo Kecamatan Punung Pacitan Jawa Timur memiliki aneka bentuk dan ornamen gua yang unik. Dinamakan Goa Gong karena penduduk setempat sering mendengar suara mirip bunyi gong dari dalam goa. Goa Gong yang termasuk dalam kawasan Geopark Gunung Sewu, memiliki panjang 100 meter ini dihiasi oleh stalaktit dan...

Wisata Waduk Cirata PLTA Terbesar Di Asia Tenggara

Buat warga Bandung, Cianjur dan Purwakarta pastinya sudah tak asing lagi dengan objek wisata waduk Cirata. Waduk ini merupakan pembangkit listrik tenaga air (PLTA) terbesar di Asia tenggara yang mengaliri listrik di pulau Jawa dan Bali dengan kapasitas listrik yang dihasilkan 1.428 GWh per tahun yang kemudian disalurkan melalui sebuah...

Pemandian Banyu Mili Ponggok Klaten

Desa Ponggok Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten Jawa Tengah memiliki banyak umbul (sumber mata air) sehingga banyak obyek wisata air yang dapat ditemukan di wilayah ini. Selain wisata air Umbul Ponggok yang terkenal dengan fenomena foto bawah air, tidak jauh dari lokasi tersebut ada tempat wisata pemandian Banyu Mili Ponggok yang...

Wisata Taman Nasional Siberut

Taman Nasional Siberut terletak di pulau Siberut yang merupakan pulau terbesar dalam rantai dari empat Kepulauan Mentawai yang terletak di lepas pantai barat Sumatra. Pengelola Taman Nasional Siberut adalah UPT Departemen Kehutanan (PHKA) yang ditetapkan berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kehutanan No. 6186/Kpts-II/2002 tanggal 10 Juni 2002 tentang organisasi dan Tata Kerja...

Wisata Umbul Ponggok Klaten

Saat ini Umbul Ponggok menjadi perbincangan yang hangat sebagai tempat yang sangat asyik untuk berenang dan snorkeling di kolam alami. Semula kolam alami yang berada di lokasi desa Ponggok Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten ini adalah sebuah kolam biasa yang bersumber dari mata air bawah tanah yang sudah ada sejak jaman Belanda. Namun...

Wisata Taman Nasional Wakatobi

Taman Nasional Wakatobi (TNW) merupakan salah satu taman laut terluas serta cagar biosfer yang ada di Indonesia. Wakatobi merupakan singkatan untuk empat pulau utama yang ada di kepulauan tersebut yaitu Wangi-Wangi, Kaledupa, Tomia, dan Binongko. Wisata Taman Nasional Wakatobi Secara administratif  Kepulauan Wakatobi  termasuk dalam wilayah Kabupaten Wakatobi Propinsi Sulawesi Tenggara yang ...

Pesona Cantik di Balut Nuansa Misterius, Wisata Alam Dago Bandung

Siapapun yang mengenal kata Bandung maka hal yang akan terbesit di dalam pikirannya, tentang keindahan alam, wisata kulinernya yang beragam dan sejarah yang kental di kota kembang ini. Masyarakat dari dalam maupun luar kota Bandung, berbondong-bondong sedikitnya untuk melepas rindu dan penat demi menikmati pesona alam dan kulinernya. Suasana yang...

Hidden Canyon Beji Guwang Sukawati

Satu lagi obyek wisata alam eksotik di Bali yang masih jarang diketahui wisatawan yaitu ngarai yang berada di wilayah Sukawati Kabupaten Gianyar. Sebuah ngarai tersembunyi yang disebut Hidden Canyon Beji Guwang Sukawati oleh wisatawan asing. Ngarai (Cayon = Bahasa Inggris) merupakan lembah yang dalam dan sempit dengan lereng yang sangat curam/terjal akibat erosi...

Wisata Raja Ampat Yang Perlu Diketahui

Barangkali orang hanya mengetahui bahwa Raja Ampat itu merupakan nama salah satu obyek wisata bahari yang sangat menarik di Indonesia. Padahal Raja Ampat tersebut merupakan nama salah satu kabupaten di provinsi Papua Barat, Indonesia dengan ibukota Waisai yang berada di Pulau Waigeo. Wilayah kabupaten Raja Ampat yang merupakan pemekaran daerah pada tahun 2003 berupa wilayah...
Loading posts...

All posts loaded

No more posts