Wisata Gerhana Matahari Total Maret 2016

Satu-satunya negara dunia yang dapat melihat fenomena gerhana matahari total 2016 dari daratan adalah Indonesia. Gerhana matahari total (GMT) oleh pemerintah RI dijadikan sebagai ajang promosi wisata menarik untuk menggaet wisatawan manca negara maupun dalam negeri. GMT akan menjadi sorotan media, peneliti, fotografer dan wisatawan. Ada tiga fenomena GMT yang...

3 Penghargaan Wonderful Indonesia di ASEANTA 2016

Sofitel Manila, Filipina tempat penyelenggara Forum ASEAN Tourism Association (ASEANTA) 2016, mengumumkan Wonderful Indonesia memperoleh 3 penghargaan, Malaysia 2 penghargaan, dan Singapore 1 penghargaan. Acara ini dilaksanakan Jumat (22/1/2016) malam. Dalam Forum asosiasi pariwisata ASEAN 2016 yang mengangkat tema “One Community for Sustainability” tersebut, Indonesia merebut: Best ASEAN Tourism Photo,...

Landasan Hukum Wisatawan Mendapat Asuransi

Yang namanya musibah atau kecelakaan bisa saja menimpa seseorang kapan dan dimana saja, tidak terkecuali saat berlibur di tempat wisata.  Bagaimana perlindungan hukum bagi wisatawan yang mengalami kecelakaan di lokasi wisata? Sesuai Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan,  Hak wisatawan salah satunya adalah memperoleh perlindungan hukum dan kemananan serta perlindungan...

Wisata Seni dan Budaya Indonesia

Keanekaragaman seni dan budaya Indonesia merupakan aset bangsa dan negara yang tidak ternilai harganya. Hal ini yang dapat membuat nilai wisata semakin tinggi dan banyak dilirik oleh wisatawan domestik maupun manca negara. Maka dari itu sudah selayaknya seluruh lapisan masyarakat ikut melestarikan dan menjaga ragam seni dan budaya yang ada di Indonesia agar dapat bertahan dan...