- Tuesday
- 10 September 2024
Perjalanan merupakan suatu momen yang selalu dinantikan oleh banyak orang. Tak terkecuali oleh tipe konsumen yang satu ini, yaitu jenis Wisatawan Keluarga atau Family Traveller. Jenis konsumen yang satu ini selalu mengutamakan keluarga dalam melakukan perjalanan dan berlibur. Mereka biasanya tinggal di hotel menengah bersama keluarga dan berwisata bersama di...